Sabtu, 27 April 2024  
SITUS RIAU / SPORT

Lolos Semifinal Piala Asia U-23 2024, Indonesia Cetak Sejarah
PEKANBARU,situsriau.com - Tim U-23 Indonesia kembali mengukir sejarah dengan lolos ke semifinal Piala Asia U-23 2024 setelah menyingkirkan Korea Selatan (Korsel) U-23. Garuda Muda menang 11-10 (2-2) lewat babak adu penalti yang berlangsung. Laga babak perempat final di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Jumat (26/4) WIB. Garuda Muda secara heroik menang atas Korsel. Korsel membobol gawang Indonesia pada menit tujuh melalui tendangan jarak jauh Lee Kang-hee yang memanfaatkan bola sapuan Komang Teguh yang tidak sempurna. Namun, gol dibatalkan setelah wasit Shaun Evans asal Australia mengecek...[selengkapnya]





Dibiayai APBN, Atlet PPLP Angkat Besi Riau Siap Raih Medali Emas di Kejurnas
PEKANBARU,situsriau.com – Tahun ini, atlet Pusat Pendidikan dan Latihan Pelajar (PPLP) angkat besi Riau yang bersumber dari dana APBN akan mengikuti Kejurnas. Ajang olahraga ini akan digelar di Pontianak, Kalimantan Barat (Kalbar) pada 27-31 Mei 2024. Kejurnas akan diikuti sejumlah atlet dari Pusat Pendidikan dan Latihan Pelajar (PPLP)/ Pusat Pendidikan dan Latihan Pelajar Daerah (PPLPD), dan Sekolah Khusus Olahraga (SKO) Angkat Besi se-Indonesia. Atlet Riau yang ikut ajang ini, adalah Kevin Andrian Ramadan, Muhammad Arif, Rafa Faiz, Adinata Susanto, dan Muhammad Habib Tanjung. Kelima atlet...[selengkapnya]





Tim U-23 Indonesia Optimistis Redam Korea Selatan
PEKANBARU,situsriau.com - Tim U-23 Indonesia akan melawan Korea Selatan dalam lanjutan babak 8 besar Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Jumat 26 April 2024 dini hari. Pertandingan ini sangat penting bagi kedua tim untuk asa lolos ke babak semifinal sekaligus tiket ke Olimpiade Paris 2024.  Dikutip dari laman resmi PSSI.org, Indonesia berstatus runner-up grup A dengan mengemas enam poin dari dua kali kemenangan melawan Australia (1-0) dan Yordania (4-1). Sementara Korea Selatan menjadi juara grup B dengan torehan sempurna 9 poin.  Pelatih kepala tim,...[selengkapnya]





Bakal Hadapi Perparnas 2024, Atlet Perparnas Riau Dilatih Maksimal
PEKANBARU, situsriau.com - Ketua National Paralympic Committee (NPC) Riau melakukan peninjauan langsung ketempat latihan para atlet yang akan berlaga di Pekan Paralympic Nasional (Peparnas) 2024 yang akan digelar di Medan, Sumatera Utara pada Oktober mendatang.Peninjauan ini guna memastikan seluruh persiapan atlet dilakukan dengan baik. Pasalnya, NPC Riau berambisi untuk mendapatkan medali sebanyak-banyaknya.Ketua NPC Riau, Jaya Kusuma meninjau atlet yang tengah latihan bertempat Gelanggang Olahraga (GOR) NPC Riau Jalan Pinang Merah Kelurahan Pematang Kapau, Kecamatan Kecamatan Kulim Pekanbaru.Dalam...[selengkapnya]





Unilak Archery Club Diharapkan Lahirkan Atlet Panahan Nasional
PEKANBARU,situsriau.com - Wakil Rektor III Unilak bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama Dr Hardi SE MM melantik pengurusan Unilak Archery club tahun 2024. Pelantikan dilakukan di aula Pustaka, Sabtu, 23 Maret 2024. Hadir dalam pelantikan ini Ketua Persatuan Panahan Pekanbaru Yudha Bhakti, para pengurus klub panahan se Riau. Kabag Media Promosi Unilak M Revnu Ohara. M.Ikom dan sejumlah tamu dan undangan. Pelantikan pengurus Unilak Archery Club berlangsung cepat dan lancar, para pengurus yang merupakan mahasiswa dari berbagai fakultas di Unilak ini tampak menggunakan jaket almamater warna kebanggaan...[selengkapnya]





Harumkan Riau di Kancah Nasional, Atlet NPC Riau Siap Tempur Raih Prestasi di Peparnas 2024
PEKANBARU,situsriau.com - Riau banyak melahirkan atlet-atlet berprestasi dikancah nasional, baik itu atlet disabilitas maupun non-disabilitas. Para atlet penyandang disabilitas tersebut memiliki potensi besar untuk mengharumkan nama Riau dalam berbagai kejuaraan tingkat nasional maupun internasional. Ketua National Paralympic Committee of Indonesia (NPC) Riau, Jaya Kusuma mengungkapkan bahwa tak sedikit atlet paralimpik Riau yang telah mendapatkan penghargaan bergengsi di berbagai Kejuaraan baik itu ditingkat nasional maupun internasional. Untuk itu, pada Pekan Paralympic Nasional (Peparnas) 2024...[selengkapnya]





Terpilih Aklamasi, Jaya Kusuma Kembali Nahkodai NPC Riau Periode 2024-2029
PEKANBARU,situsriau.com - Dalam Musorprov NPC Riau yang berlangsung baru-baru di hotel Drego Jalan Sudirman Pekanbaru berjalan dengan lancar dan sukses. Jaya Kusuma kembali terpilih secara aklamasi nahkodai NPC Riau periode 2024-2029. Jaya Kusuma kembali terpilih sebagai Ketua NPC Riau secara aklamasi dalam Musorprov setelah mendapat dukungan 12 NPC Kabupaten/Kota. Jaya Kusuma mengatakan, Musorprov NPC Riau telah berjalan dengan lancar dan sukses.   "Ke depannya saya akan berjuang bagaimana untuk meningkatkan prestasi atlet NPC Riau. Intinya adalah kedepannya bagaimana kita...[selengkapnya]





Laga Persahabatan Jelang Ramadan, PWI Riau vs Pemprov FC Bermain Imbang
PEKANBARU,situsriau.com  - PWI Riau bermain imbang 1-1 (0-0) dengan Pemprov FC di Stadion Kaharudin Nasution, Rumbai, Jumat (8/3/2024). Pertandingan ini merupakan laga persahabatan jelang masuk bulan suci Ramadan. Di babak pertama, PWI Riau mengambil inisitif menyerang. Dimotori Febri Jamil, Denni Andrian, M Irvan, dan Anom Sumantri di lini tengah, PWI Riau berkali-kali mampu menerobos pertahanan lawan dan masuk ke kotak penalti. Sayangnya, pertahanan rapat Pemprov FC yang dikomandoi Aprianto berhasil mematikan duet penyerang Endra Mulya dan Kholik Aprianto. Sebaliknya, meski sesekali...[selengkapnya]





Target Raih Juara PON Aceh-Sumut, KONI Riau Datangkan Tim Ahli Tes Fisik Atlet
PEKANBARU,situsriau.com - Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Riau saat ini tengah mempersiapkan tes fisik atlet dengan mendatangkan tim ahli dalam mempersiapkan fisik atlet untuk mengikuti PON ke 21 Aceh-Sumut 2024. Kepala Bidang Pembinaan Prestasi KONI Riau, Amrizal Amir mengatakan, KONI Riau tengah menyusun program pembinaan untuk atlet yang dipersiapkan mengikuti Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Sumut yang akan digelar pada September mendatang. Penyusunan konsep program persiapan PON yang juga menyesuaikan ketersediaan anggaran dengan jumlah atlet yang lolos PON meliputi TC berjalan, TC...[selengkapnya]





KONI Riau Sebut Azzahra Permatahani Masih Tetap Atlet Renang Riau
PEKANBARU,situsriau.com - KONI Riau memastikan hingga saat ini atlet andalan Riau dari cabang olahraga (cabor) Renang yaitu Azzahra Permatahani masih atlet Riau.  Hal ini disampaikan Wakil Ketua 1 KONI Riau, Khairul Fahmi, Rabu (28/2). Ia mengatakan, berdasarkan hasil komunikasi dengan KONI Pusat menyatakan bahwa Azzahra Permatahani masih menjadi atlet Riau. Karena proses pemindahan secara administrasi kepindahan Azzahra Permatahani ke Sulawesi Tengah (Sulteng) belum lengkap. "Kepindahan secara administrasi belum lengkap. Kemarin diminta lah pendekatan antara Sulteng dan Riau,...[selengkapnya]





Index Berita
 
 
Redaksi | Email | Galeri Foto | Pedoman Media Siber
Copyright 2012-2020 PT. SITUS RIAU INTIMEDIA, All Rights Reserved