Jum'at, 26 April 2024  
Iptek / Warga Pekanbaru Rasakan Getaran Gempa Pasaman Barat
Warga Pekanbaru Rasakan Getaran Gempa Pasaman Barat

Iptek - - Jumat, 25/02/2022 - 09:20:06 WIB

PEKANBARU,situsriau.com- Getaran gempa dirasakan warga Pekanbaru, Jumat (25/2/2022) sekitar pukul 08:36 wib. Heboh getaran gempa ini langsung menjadi perbincangan warga di berbagai media sosial.


"Barusan ada gempa, dua kali getaran, adakah yang juga merasakan?" Demikian tanya seorang warga grup whatsapp bertuah yang langsung disambut dengan komentar yang lain.

Informasi dari BMKG, pusat gempa di Pasaman Barat dengan kekuatan 5,2 SR dan kedalaman 10 km.

Berikut pesan berantai di media sosial
 :::: BMKG :::: BMKG :::: BMKG ::::
TELAH TERJADI GEMPA BUMI DENGAN PARAMETER SEMENTARA SEBAGAI BERIKUT:

Kekuatan    : 5.2 SR
Tanggal     : 25-Feb-2022
Waktu Gempa : 08:35:51 WIB
Lintang     : 0.14 LU
Bujur       : 99.99 BT
Kedalaman   : 10 Km

Lokasi:
Northern Sumatra, Indonesia

Keterangan: 
18 km TimurLaut PASAMANBARAT-SUMBAR
19 km Barat PASAMAN-SUMBAR
50 km BaratLaut AGAM-SUMBAR
140 km BaratLaut PADANG-SUMBAR
1033 km BaratLaut JAKARTA-INDONESIA

Informasi Tsunami :

Gempa ini tidak berpotensi TSUNAMI

:::: BMKG :::: BMKG :::: BMKG ::::

Terakhir, diperoleh informasi kekuatan gempa mencapai 6,2 SR. 


Kami menerima tulisan mengenai informasi yang bernilai berita
Silahkan SMS ke 08117533365
atau Email: situsriau.redaksi@gmail.com
Lengkapi data diri secara lengkap.
----- Akses kami via mobile m.situsriau.com -----

 
Redaksi | Email | Galeri Foto | Pedoman Media Siber
Copyright 2012-2020 PT. SITUS RIAU INTIMEDIA, All Rights Reserved